Bikang Ambon sangat cocok buat disajikan di saat sedang santai. Rasanya yang lezat cocok sekali buat sajian di keluarga.
Yuk kita intip cara pembuatannya ................ !
Yuk kita intip cara pembuatannya ................ !
Bahan :
- Telur 8 butir
- Gula pasir 225 gram
- Tepung kanji 75 gram
- Tepung maizena 25 gram
- Kelapa (Santan) 325 cc
- Garam
- Vanilie
Bahan Untuk Babon :
- Gist sendok makan
- 100 cc air suam
- Tepung terigu 50 gram, dicampur jadi satu, lalu didiamkan selama 2 jam
Cara Membuatnya :
- Kocok telur dan gula sampai kental
- Campur tepung dalam biang babon, aduk dan remas-remas sampai rata
- Masukkan santan, aduk hingga merata
- Terakhir masukkan kocokan telur dan gula tadi
- Biarkan semalam
- Lalu dioven dengan memakai panci
Keterengan :
Putih telur dikurangi 3 butir.
Selain Bikang Ambon, masih banyak lagi menu lainnya yang cocok buat menu harian anda. Semuanya ada disini.
0 Response to "Resep Bikang Ambon"
Post a Comment